Kak Anjar dan Kak Rizal Siap Jadi Duta Humas di Anugerah Kehumasan Pandu Citraloka Kwarda Jawa Tengah

Untuk diketahui, Anugerah Kehumasan Pandu Citraloka ini terdiri dari

  1. Kuis Pandu Citraloka – kegiatan prestasi kepramukaan untuk pramuka siaga, penggalang, penegak dan pandega se-Jawa Tengah yang dilaksanakan melalui aplikasi mobile.
  2. Duta Humas Pramuka Jawa Tengah – kegiatan prestasi yang bertujuan untuk menciptakan inspirator (Wajah) Humas Kwartir Cabang utamanya dalam mempublikasi kegiatan Kepramukaan di Jawa Tengah.
  3. Festival Film Pramuka – kegiatan prestasi yang bertujuan untuk menampung karya-karya Pramuka Jawa Tengah dalam bentuk film pendek, Iklan Layanan Masyarakat dan Video Pembelajaran Kepramukaan.
  4. Lomba Pengelolaan Website – kegiatan prestasi yang diperuntukan bagi Kwartir Cabang, Kwartir Ranting serta Gugus depan, Satuan Karya dan Satuan Komunitas di wilayah Jawa Tengah untuk menunjukan karya digital dibidang pengelolaan website.
  5. Lomba Podcast Pramuka – kegiatan prestasi yang diperuntukan bagi Kwartir Cabang serta Gugus depan, Satuan Karya dan Satuan Komunitas di wilayah Jawa Tengah untuk menyiarkan materi kepramukaan agar terbentuk citra positif bagi Gerakan Pramuka

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *