Saat Desa Kertanegara Diserang Chikungunya. Pramuli Kwarcab Purbalingga Bergegas Lakukan Pencegahan

Pencegahan

Kak Ratna Kurnianingsih yang juga Bidan Desa di Puskesmas Karangtengah menambahkan, pengasapan (fogging) yang dilakukan ini hanya bisa membunuh nyamuk-nyamuk dewasa. Sedangkan nyamuk-nyamuk kecil yang berupa jentik itu tidak akan mati. Oleh karena itu, pencegahan utamanya dengan tetap melaksanakan dan menggiatkan Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN).

“Fogging  ini hanya membunuh nyamuk-nyamuk dewasa. Perlu ditekankan kepada masyarakat agar selalu menggiatkan PSN dangan 3M Plus yakni mengubur, menutup, Menguras/membersihkan tempat yang sering dijadikan tempat penampungan air seperti bak mandi, ember air, tempat penampungan air minum, penampung air lemari es, menggunakan  lotion anti nyamuk dan tidak menggantungkan baju,” ungkapnya

Bacaan Lainnya

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *