Jenis administrasi
Untuk lebih memberikan pemahaman, para peserta membuat jenis jenis administrasi dalam gugus depan. Seperti buku catatan priibadi peserta didik, buku registrasi peserta didik, buku daftar hadir, buku induk anggota, buku registrasi pembina dan anggota mabi, notulen rapat, buku inventaris satuan dan buku inventaris gugus depan, buku agenda surat menyurat dan ekspedisi, dan buku adminitrasi lainnya.
Pradana Putri SMK Negeri 1 Bojongsari, Kak Cahya menyampaikan bahwa ia lebih luas dalam mengetahui tentang administrasi, dan lebih tahu mana yang benar dan mana yang salah tentang adminitrasi di gugus depan.
Sementara itu, Pradana putra, Kak Vikri menambahkan bahwa ada banyak yang didapat setelah kegiatan upgrading ini.
“Saya jadi lebih paham tentang administrasi, dan tahu apa saja adminitrasi yang harus dimiliki oleh sebuah gugus depan.” Ucap Kak Vikri

Menulislah dengan bebas dan secepat mungkin, dan tuangkan semuanya ke atas kertas. Jangan melakukan koreksi atau menulis ulang, sebelum semuanya habis Kakak tuliskan