Kwarcab Purbalingga Siap Banjiri Berita Pramuka di Dunia Maya

Selain menguasai berbagai keterampilan atau teknik kepramukaan, anggota pramuka kini juga perlu untuk menyampaikan apa yang telah dikerjakan. Hal ini bertujuan  agar bisa bermanfaat bagi masyarakat dan menjadi informasi yang positif.

Baca Juga: Kwarcab Purbalingga Dorong Pramuka Purbalingga Ikut Anugerah Kehumasan Pandu Citraloka

“Menuliskan informasi,  apa yang sedang, sudah atau akan dikerjakan. Secara sederhana, menuliskan berita kegiatan sangat mudah. Berita yang ingin kita sampaikan cukup dengan memakai rumus standar berdasarkan unsur berita yang disebut dengan istilah apa, siapa, kenapa, kapan, di mana, bagaimana,” ungkap Andalan Humas dan Protokol Kwarcab Purbalingga, Kak Mahendra Yudhi Krisnha di Sanggar Bakti Pramuka, Jumat, (16 April 2021).

Baca Juga: Bidang Humas dan Protokol Kwarcab Purbalingga Fasilitasi Website Kwarran dan Saka

Bacaan Lainnya

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *